Sunday, August 12, 2018

2018 Lombok Trip



Sepenggal cerita tentang perjalanan kami ke Lombok. Sebelum pulau indah tersebut diguncang oleh ratusan gempa bumi yang meluluhlantakkan puluhan ribu rumah dan ratusan korban jiwa.

Semoga Allah swt melindungi dan menyelamatkan saudara-saudara kita yang tinggal di pulau Lombok. Aamiin.

Thursday, June 21, 2018

Jalan Kaki Yuk..



Saturday, April 14, 2018

Saturday, March 31, 2018

Petualangan si Bijak Taat Pajak

Hari ini seharusnya menjadi hari keluarga.
Minggu dengan long weekend - karena paskah - namun ternyata berubah menjadi hari yang 'melelahkan' gara-gara jam 9 tadi baru teringat bahwa hari ini adalah hari terakhir untuk mengajukan laporan Pajak. 

Pffffttttt...

Agenda facial cancel. It can wait and never on my priority list, as usual. 
Buka laptop, ikuti panduan dalam brosur hasil oleh-oleh pendaftaran EFIN kamis lalu, singsingkan lengan baju, siap isi SPT. Bismillah..

Sambil mengerjakan, harapan membuncah. This should not take a long time to complete.
Paling 10-15 menit selesai.

(beberapa menit berlalu)
Ok sip..
Just 1 click away and it's all done.
Click and it is processing ...

Sunday, January 21, 2018

Remember This...


Saturday, January 20, 2018

Kegiatan Ekstrakurikuler...

Dompet Sosial BA-depok
Program Januari Berbagi

Bagian Pertama
https://www.instagram.com/p/BeKbLEqAy7Q/

Bagian Kedua
https://www.instagram.com/p/BeK1VIGAj8v/

Sunday, January 14, 2018

Rezeki Takkan Tertukar ...

Hello Dear. Ini adalah postingan pertama Mama di 2018.
Malam ini, ditemani instrumentalia Richard Clayderman, Mama ingin menuangkan apa yang dalam 2 hari ini berada dalam pikiran Mama. Tentang apa?
Tentang Rezeki Allah SWT.

Pastinya kita semua sudah seringkali mendengar kata "Rezeki itu tidak akan tertukar" dan menyetujui kalimat tersebut, terlepas dari kenyataan apakah kita betul-betul memahami esensi dari kata-kata tersebut, atau hanya sekedar menyepakatinya jika kondisinya 'menguntungkan' untuk kita.

Beberapa kejadian yang Mama alami belakangan ini membuat Mama berpikir mengenai hal ini.
Saat ini Mama tahu, kita sedang 'berjuang' namun sekaligus pasrah dan ikhlas atas ketentuanNya. Keputusan untuk melepaskan beberapa hal yang kita cintai untuk sesuatu yang kita anggap lebih bermanfaat dan membuat hati lebih tenang, adalah suatu langkah yang tepat.

"Sesungguhnya jika engkau meninggalkan sesuatu karena Allah, niscaya Allah akan memberi ganti padamu dengan yang lebih baik." (HR. Ahmad)

So, we did great, folks. We are family and a team. I know we can do it together. 
Always remember that - what doesn't kill us, make us stronger. Insya Allah.